Umum

Cuaca Ekstrem, Status Siaga bencana Kabupaten Mojokerto Diperpanjang Dua Bulan

Baca Juga : BUMDes Diharap Hadir Dukung UMKM di Mojokerto

Portaltiga.com - Badan Meteorologi dan Geofisika (BMKG) Juanda akan memperpanjang status siaga bencana di Kabupaten Mojokerto menyusul tingginya curah hujan disertai cuaca ekstrim hingga bulan April mendatang. "Status (siaga bencana, red) diperpanjang karena hujan lebat masih akan turun hingga 2 bulan ke depan," ujar M. Zaini selaku Kepala BPBD Kabupaten Mojokerto. Untuk mewaspadai timbulnya kerugian akibat terjadinya bencana, pihaknya mengaku akan menyediakan Tim Reaksi Cepat dan Posko Pengendalian Operasional Bencana yang akan beroperasi selama 24 jam. Status siaga darurat ditetapkan karena wilayah Mojokerto merupakan wilayah rawan bencana, meliputi banjir, angin puting beliung, dan termasuk tanah longsor.(ssn/tea)

Ikuti update berbagai berita pilihan dan terkini dari portaltiga.com di Google News.

Berita Terkait

SAMBO (SAM)MBOH

Kasus pembunuhan Brigadir J yang dilakukan (Irjen) Sambo sangat menyita perhatian khalayak ramai. …